Kamis, 11 April 2013

CARA MEMBUAT BLOG

  بِسْــــــــــــــــمِ ﷲِ

Assalamu'alaikum Wr.Wb

Hari ini saya akan memberi informasi tentang blog nih. Semua pasti udah tau dong apa itu blog ? 
Punya blog tuh enak loh, bisa sharing-sharing juga berbagi pengetahuan. Bagi yang belum punya blog karena gak tau cara buatnya. Tenang aja, aku bantu deh. Karena kali ini saya akan memberikan informasi cara membuat blog. Berikut caranya :

Pertama, kita semua harus memiliki gmail terlebih dahulu. Kalau kita belum punya gmail, kita bisa membuatnya dengan masuk di gmail.com. Hingga muncul gambar seperti dibawah ini.
cara membuat email di gmail 
Nah, setelah itu klik  "create new account" yang terletak di pojok kanan atas.Lalu isi formulir pendaftaran seperti gambar dibawah ini.
cara membuat gmail
Setelah data data terisi, maka kita perlu verifikasi lewat nomor handphone yang bisa nerima sms dari google untuk verifikasi.
Nah, email anda telah jadi. Sekarang kita masuk ke "Blogger.com". Maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini :
cara membuat blog
Lalu klik tulisan "sign up" pada pojok kanan atas. Lanjutkan dengan mengisi data sesuai keinginan.

http://1.bp.blogspot.com/-ZQQP9GhkDIw/Tm4CYc1pHmI/AAAAAAAAAHQ/hUg8JNily3c/s1600/B.2.jpg 

Lalu klik lanjutkan. Selesailah proses pembuatan blog.
Semoga bermanfaat :)
Wassalamu'alaikum Wr.Wb []

0 komentar:

Posting Komentar

Template by:

Free Blog Templates